Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Tugas Teknologi informasi

Teknologi informasi dan perilaku social, budaya masyarakat. Kehidupan manusia di era ini memang tidak dapat dilepaskan dari teknologi. Hampirseluruh aspek kehidupan manusia erat kaitannya dengan teknologi. Mulai dari bangun tidur,beraktivitas hingga tidur lagi. Semuanya berhubungan dengan teknologi.Perkembangan teknologi di era ini amatlah pesat diantaranya dalam bidang industri dankomunikasi. Sehingga timbul efek terhadap budaya kehidupan manusia yang signifikan daripengaruh positif yang menguntungkan, sampai pengaruh negatif yang merusak moral. Teknologi berasal dari kata teknik dan higos (teknologi berarti ilmu tentang teknik).Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia disebutkan, teknik adalah cara pengetahuan untukmembuat atau melakukan sesuatu yang berkaitan dengan produksi. Menurut Koentjaraningrat,teknologi merupakan satu dari ketujuh unsur budaya yang universal, yaitu sistem peralatanhidup. Budaya atau kebudayaan juga bisa dikatakan sebagai kerangka acuan perilakukehidupan bagi m